Postingan

Unggulan

Tanya Apa Saja pada Baskara, Pemuda Bekasi yang Membuat RPG Steam Sendirian!

Gambar
49 COMMENTS Baskara Eurgava 10:00 AM on Feb 27, 2017 205 Update  – 28 Februari 2017 Sesi AMA telah ditutup. Terima kasih banyak atas partisipasinya! Artikel asli – 27 Februari 2017 Halo. Saya Baskara. Lengkapnya Ibrahim Indra Baskara. Siapa di sini yang lahir di tahun 90-an? Yang masa kecilnya dipenuhi dengan  console  seperti Nintendo 64, Dreamcast, PS1, Game Boy, main  game   Super Mario Bros. ,  Mega Man , dan  Final Fantasy ? Yang di masa SD/ SMP/ SMA curi-curi waktu di kelas main  game  Nokia N-Gage? Atau sering menghabiskan waktu di rumah main  game  MMO macam  Ragnarok Online ,  Lineage 2 ,  World of Warcraft ,  Dragon Nest ? Kalau kamu adalah salah satunya, artinya kamu tidak jauh beda sama saya.

Beriklan di Televisi versus Facebook, Mana yang Efektif?

Gambar
2 COMMENTS Danang Setiaji 4:00 PM on Apr 10, 2017 91 Konsumsi masyarakat ketika memasuki bulan suci Ramadan biasanya melonjak lebih tinggi dibanding bulan-bulan lainnya. Tingginya permintaan dari pasar membuat banyak perusahaan berlomba-lomba mempromosikan produk masing-masing melalui berbagai cara.

Bagaimana potensi pasar freelancer atau pekerja lepas online di Indonesia?

Gambar
1 COMMENT Leighton Cosseboom 6:05 PM on Aug 7, 2014 1 Para pekerja yang bekerja di rumah merupakan sebuah pasar yang jarang disentuh oleh startup di seluruh dunia, bahkan di negara-negara maju yang memiliki infrastruktur internet yang memadai seperti Singapura dan Amerika sekalipun. Orang-orang ini adalah mereka yang bisa disebut sebagai pegawai perusahaan atau pekerja lepas yang digaji dengan bekerja secara online, dan melakukannya dengan disiplin – contoh pekerjaan yang dilakukan antara lain menulis blog, desain grafis,  copywriting  iklan, mengajar secara online, dan sebagainya.

[Updated] Kumpulan situs marketplace bagi freelancer di Indonesia

Gambar
5 COMMENTS Lina Noviandari 9:00 AM on May 1, 2015 7 ( Update 1 Mei 2015:  Kami menambahkan Project.co.id ke dalam daftar) Di era digital ini, hampir segala sesuatu bisa dilakukan dan ditemukan secara  online  di internet. Mulai dari toko  online , kelas  online , hingga dokter  online . Semua itu tersedia untuk memudahkan pemenuhan kebutuhan kita sehari-hari. Di internet, Anda bahkan bisa mencari pekerjaan di berbagai  marketplace  pekerjaan seperti  JobsDB  atau  Jobstreet . Namun kedua situs tersebut kebanyakan menampilkan lowongan pekerjaan tetap.

Sribulancer Tingkatkan Kredibilitas Pengguna lewat Program Trusted Freelancer

Gambar
0 COMMENTS Risky Maulana 9:27 AM on Apr 12, 2017 0 Sribulancer , situs  marketplace  yang mempertemukan klien dengan kalangan pekerja lepas alias  freelancer  belum lama ini meluncurkan sebuah program sertifikasi bagi para penggunanya. Fitur bernama Trusted Freelancer yang dibuat sebagai tanda pengenal bagi  user  yang telah melalui proses verifikasi tersebut resmi diluncurkan. Sebelumnya, fitur ini mulai diperkenalkan pada bulan Januari 2017.

Ingin dapat cashback dari Snapcart? Ini caranya

Gambar
Sebagai bukti, aplikasi ini telah berhasil menjaring lebih dari 20 ribu downloader, lho. Snapcart © 2015 Snapcart 53 SHARES Techno.id -  Resmi dirilisnya Snapcart di Google Play Store awal September ini ternyata cukup menarik perhatian pengguna Android. Buktinya, Snapcart telah berhasil menjaring lebih dari 20 ribu downloader.

Snapcart Meluncurkan Mobile Aplikasi Cashback Pertama di Indonesia dengan Dukungan Ardent Capital

Gambar
Snapcart Meluncurkan Mobile Aplikasi Cashback Pertama di Indonesia dengan Dukungan Ardent Capital Posted  7 September 2015  by  Daniella Jeslynn   &  filed under  Berita ,  Fundraising / Investment . in Share 68 Jakarta, 2 September 2015  – Startup Indonesia  Snapcart  mengumumkan peluncurannya hari ini dengan dukungan dari brand FMCG ternama seperti NestlĂ© dan L’Oreal sebagai partner dan pendanaan awal dari  Ardent Capital .